Minggu, 20 Januari 2013

Alasan: Mengapa Aku Ikut Seleksi Guru Berprestasi



Alasan: Mengapa Aku Ikut Seleksi Guru Berprestasi
            Aku  sudah memaparkan tentang pengalaman hidup yang menjadikan pribadiku harus berubah. Apa yang menjadi alasan mengapa aku  layak mengikuti seleksi  guru berprestasi adalah  berdasarkan pengalamanku sebagai berrikut:
1
Sebagai guru profesional yang telah mengabdi selama 23 tahun dan jumlah jam mengajar 24 jam.
2
Menyelesaikan pendidikan Pascasarjana Bahasa Inggris pada UNP dengan IPK cum laude (3.81)
3
Menguasai Bahasa Inggris dan Bahasa Perancis secara aktif dan pernah menjadi pemandu wisata Sumatera Barat
4
Punya pengalaman sebagai tutor dan pelatih Bahasa Inggris, Penulisan PTK dan Karya Tulis pada beberapa kelompok MGMP di berbagai sekolah di Kabupaten Tanah Datar
5
Menjadi guru dengan PBM yang menyenangkan bagi anak didik
6
Membimbing ekstrakurikuler dan sering mengantarkan siswa hingga Juara Tingkat Propinsi dan juga Juara Tingkat Nasional
7
Memiliki Surat Perjanjian Penulisan Buku dengan berbagai penerbit seperti Diva Press Yogyakarta, Bahtera Buku- Yogyakarta, Penerbit Insan Madani- Yogyakarta dan juga dengan Dewan Pendidikan Kab. Tanah Datar
8
Memperoleh piagam sebagai guru inivator di Kabupaten Tanah Datar
9
Mengabdi pada masyarakat sebagai ketua pengurus TPA (taman baca Al-Quran) di Jorong Bukit Gombak, Batusangkar
10
Pernah mengabdi pada berbagai sekolah 1) Pesantren Alkautsar Payakumbuh, Thawalib Lubuk Jantan Lintau, Pesantren Tuanku Lintau, SMA Negeri 1 Lintau.

Sekarang  sebagai guru pada SMA Negeri 3 Batusangkar, Tutor Pada Universitas Terbuka dan dosen pada Sekolah Tinggi (STAIN) Batusangkar
11
Pengurus Komite MTSN 1 Batusangkar

12
Menulis lebih dari 100 artikel pendidikan pada koran Haluan, Singgalang, Canang, Serambi Pos dan juga Sriwijaya Pos (Palembang)
13
Menulis pada journal Speleologie terbit di Perancis dan juga ikut kegiatan eksplorasi ilmiah bersama Ilmuan Perancis (Louis Deharveng, Anne Bedos dan Francois Brouquisse)
14
Menulis buku pada penerbit skala nasional yang berjudul:
-          School Healing Menyembuhkan Problem Sekolah
-          Generasi Masa Depan Melejitkan Potensi Diri Lewat Pendidikan
-          Tuntutlah Ilmu Hingga Perancis
-          Pengalaman Sukses Studi Pada Universitas Eropa
15
Menjadi Suami yang baik bagi keluarga dan ayah yang bijaksana bagi anak-anak saya
            Moga- moga alasan di atas adalah alasan yang tepat mengapa aku  layak menjadi guru beprestas. Aku  berdoa pada Allah Swt agar aku  menjadi orang yang rendah hati, makhluk yang menghambakan diri pada Nya dan orang yang bersahabat dengan semua manusia, amiin ya Rabbal alamin. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

if you have comments on my writings so let me know them

Penerimaan Siswa Baru "PPDB 2021-2022 SMAN 3 BATUSANGKAR"

  SMA NEGERI 3 BATUSANGKAR INFORMASI PEDAFTARAN PPDB 2021 -2022 1. Persyaratan PPDB Umum : 1. Ijazah atau surat keterangan Lulus 2. Kartu ke...